Demi Portugal, Ronaldo Tak Pikirkan Rekor Gol Pribadinya
Aga Deta | 26 Maret 2017 06:20
Bola.net - - Kapten Portugal Cristiano Ronaldo menilai peluang timnya untuk lolos ke Piala Dunia 2018 jauh lebih penting daripada rekor gol pribadinya.
Bintang berusia 31 tahun itu mencetak dua gol saat mengantarkan timnya menang 3-0 atas Hungaria di Estadio da Luz dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2018. Gol pertama juara Euro 2016 itu dicetak oleh Andre Silva.
Dengan dua gol tersebut, Ronaldo sudah mengumpulkan sembilan gol dari lima pertandingan kualifikasi Piala Dunia. Total ia sudah mencetak 70 gol untuk negaranya dan menempati urutan keempat sebagai pencetak gol terbanyak dalam ajang internasional di Eropa.
Meskipun begitu, Ronaldo lebih mementingkan kemenangan Portugal ketimbang koleksi gol yang sudah dicetaknya selama membela negaranya di level internasional.
Saya tahu berapa banyak gol yang saya punya tapi itu bukan hal yang paling penting, kata Ronaldo kepada RTP.
Yang penting adalah kami menang dan kami sedang berjuang untuk lolos ke Piala Dunia.
Setelah meraih kemenangan atas Hungaria, Portugal kini berada di posisi runner up dengan 12 poin dan terpaut tiga poin dari pimpinan klasemen Swedia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joao Cancelo Ingin Tinggalkan Al Hilal, Barcelona Siap Membuka Pintu
Asia 2 Januari 2026, 07:04
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












