Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Los Angeles FC 1-1 Flamengo
Asad Arifin | 25 Juni 2025 10:07
Bola.net - Los Angeles FC menghadapi Flamengo dalam pertandingan ketiga Grup D Piala Dunia Antarklub 2025 yang digelar di Stadion Camping World, Rabu (25/6) pagi WIB. Pertandingan berlangsung ketat dan berimbang, dengan kedua tim harus puas berbagi angka setelah laga berakhir imbang 1-1.
Flamengo tampil dominan sepanjang babak pertama, mencatatkan 68 persen penguasaan bola. Tim asal Brasil tersebut juga menciptakan sembilan tembakan ke arah gawang. Namun, dominasi itu belum mampu diubah menjadi gol karena kurangnya efektivitas di lini depan.
Di sisi lain, Los Angeles FC mengandalkan skema serangan balik serta performa solid Hugo Lloris di bawah mistar gawang. Masuk ke babak kedua, pelatih Steven Cherundolo melakukan perubahan. Olivier Giroud dimasukkan pada menit ke-60 dan kehadirannya memberikan variasi baru dalam serangan tim.
Gol pertama laga akhirnya tercipta pada menit ke-84 untuk kubu Los Angeles FC. Bouanga sukses mencetak gol usai menerima umpan dari Timothy Tillman yang masuk sebagai pemain pengganti. Namun keunggulan tersebut tak bertahan lama.
Dua menit berselang, Flamengo merespons cepat. Gol penyama lahir dari kolaborasi para pemain cadangan. Jorginho memberikan umpan matang yang berhasil diselesaikan oleh Wallace Yan menjadi gol penyeimbang, sekaligus mengubah skor menjadi 1-1. Skor tersebut bertahan hingga peluit akhir dibunyikan.
Hasil ini mengantarkan Flamengo menutup fase grup sebagai pemuncak klasemen Grup D dengan koleksi tujuh poin. Sebaliknya, Los Angeles FC harus puas finis di posisi terbawah dengan satu poin saja. Selain Flamengo, Chelsea menjadi tim lain dari Grup D yang melaju ke babak 16 besar.
Susunan Pemain

Los Angeles FC (3-4-3): Lloris; Long, Marlon, Segura; Palencia, Delgado, Igor Jesus, Hollingshead; Martinez, Bouanga, Dilrosun.
Pelatih: Steven Cherundolo.
Flamengo (4-2-3-1): Rossi; Varela, Danilo, Ortiz, Sandro; Allan, Everton Araujo; Everton, Giorgian De Arrascaeta, Luiz Araujo; Pedro.
Pelatih: Filipe Luis.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



