Hodgson Dukung Mundurnya Ferdinand Dari Timnas Inggris
Editor Bolanet | 16 Mei 2013 12:40
Defender 34 tahun tersebut akhirnya memutuskan untuk berhenti dari panggung sepakbola internasional. Selain ingin memberi ruang kepada pemain muda, Ferdinand juga mengaku ingin fokus bermain di klubnya, Manchester United.
Alasan peremajaan tersebut rupanya membuat Hodgson menyikapinya secara positif. Sang manajer yang tidak membawa Ferdinand ke Euro 2012 silam rupanya memiliki keselarasan ide, soal peremajaan tim.
Saya setuju dengan Ferdinand. Saya pikir kami punya bibit ketertarikan kepada pemain muda yang akan datang, dan saya kira bagus jika ia menerimanya. Mungkin ini waktu yang tepat baginya menepi, ujar Hodgson.
Kami harus berkonsentrasi pada masa depan, sebagaimana Ferdy menyebut dalam statemennya. Pada pemain muda dan beberapa dari mereka sudah senior yang juga meluangkan banyak waktu untuk mendukung Ferdy. [initial] (met/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
8 Pesepak Bola Kelas Dunia yang Pernah Terdegradasi: Ada Buffon, Carrick Hingga Owen
Editorial 28 November 2025, 19:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










