Hodgson Salahkan Premier League Atas Kegagalan Inggris
Editor Bolanet | 24 Juni 2014 00:17
Para pemain muda Inggris dianggap kesulitan mendapatkan waktu bermain di liga sendiri. Kebanyakan bakat-bakat muda terbaik Inggris banyak yang tergabung di klub besar yang telah memiliki para pemain bintang.
Selalu ada masalah, konyol jika bilang tidak ada. Para pemain berkualitas Inggris yang berusia di antara 18 hingga 20 tahun banyak yang tergabung di klub enam besar Premier League. Klub-klub itu sudah punya banyak bintang dan juga banyak uang. Karena itulah pemain muda mendapatkan hambatan terbesar, terang Hodgson seperti dikutip The Daily Mail.
Untuk mengatasi masalah tersebut, Hodgson mengatakan Inggris butuh sistem baru. Yang jelas, para pemain muda berbakat harus diberi kesempatan untuk tampil reguler.
Kita semua harus terus mencari sistem baru yang membantu para pemain muda yang tidak bermain bagi Manchester United, , , , atau Manchester City. Kami harus menemukan cara agar para pemain muda Inggris bisa bermain reguler. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellingham vs Palmer: Akankah Timnas Inggris Terulang Dilema Gerrard-Lampard di Era Tuchel?
Piala Dunia 11 September 2025, 10:40 -
Noni Madueke Cetak Gol Perdana untuk Inggris, Tuchel: Masih Ada yang Perlu Diperbaiki
Piala Dunia 10 September 2025, 11:45 -
Punya Max Dowman dan Rio Ngumoha, Timnas Inggris U-19 Bakal jadi Generasi Emas?
Piala Eropa 10 September 2025, 10:18 -
Dominasi Total! Inggris Bantai Serbia 5-0, Tuchel Tetapkan Standar Baru Tim
Piala Dunia 10 September 2025, 06:54 -
Hasil Serbia vs Inggris: Pesta 5 Gol Dimulai Harry Kane, Ditutup Marcus Rashford
Piala Dunia 10 September 2025, 04:48
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04