Ini Alasan Messi Menghilang Lawan El Salvador
Editor Bolanet | 29 Maret 2015 10:06
Messi saat ini memang tengah berjuang mengatasi cedera kaki yang dialaminya. Sebelumnya pihak Federasi Sepakbola Argentina (AFA) sudah menyatakan bahwa La Pulga berada dalam kondisi baik-baik saja.
Namun kondisi Messi ternyata masih belum memungkinkan untuk tampil saat berhadapan dengan El Salvador. Martino juga tak bisa menjamin Messi bakal tampil saat menghadapi Ekuador (31/03).
Saat sesi latihan hari Jumat dia mencoba untuk latihan dan ternyata tidak bisa. Oleh karena itu kami memilih untuk tidak memainkan dia, ungkap Martino kepada AFP.
Kami tidak akan mengambil risiko dengan memainkannya. Di saat yang sama, saya tidak bisa menjamin dia akan menghadapi Ekuador dalam tiga hari.
Tim Tango tetap tampil perkasa saat menghadapi El Salvador meski tak diperkuat oleh Messi. Argentina memastikan kemenangan lewat gol bunuh diri Nestor Raul Renderos dan tendangan bebas Federico Mancuello. (afp/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Angola vs Argentina: Tango Menang Lagi, Messi Bikin Satu Gol & Satu Assist
Piala Dunia 15 November 2025, 02:10
-
Prediksi Angola vs Argentina 14 November 2025
Amerika Latin 13 November 2025, 23:10
-
Joan Laporta Tutup Peluang Lionel Messi Balik ke Barcelona: Jujur Tidak Realistis
Liga Spanyol 13 November 2025, 05:32
-
Lionel Messi Buka Suara Usai Kunjungan Rahasia ke Camp Nou: Saya Sangat Rindu Barcelona!
Liga Spanyol 12 November 2025, 08:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Tottenham 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Arsenal vs Bayern 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Atletico Madrid vs Inter 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Liverpool vs PSV 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Atalanta 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Sporting vs Club Brugge 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Olympiacos vs Real Madrid 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 04:00
-
Prediksi Copenhagen vs Kairat 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 01:45
-
Prediksi Pafos vs Monaco 27 November 2025
Liga Champions 26 November 2025, 01:45
-
Kisah Gagalnya Kepulangan Lionel Messi ke Barcelona pada 2023
Liga Spanyol 26 November 2025, 01:23
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Assist Terbanyak dalam Sejarah Sepak Bola: Messi Jauh Ungguli Ronaldo
Editorial 25 November 2025, 20:18
-
6 Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Barcelona
Editorial 25 November 2025, 17:33
-
4 Alasan Arsenal Kini Diunggulkan Juara Premier League
Editorial 24 November 2025, 22:39
-
3 Pemain yang Bisa Dikorbankan Manchester United Demi Mendapatkan Joao Gomes
Editorial 24 November 2025, 22:24
-
5 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool untuk Menyelamatkan Karier Arne Slot
Editorial 24 November 2025, 22:04





