Kekuatan Dukun Bantu Peru Lolos ke Piala Dunia 2018
Haris Suhud | 17 November 2017 09:57
Bola.net - - Ada hal yang menarik ketika Peru berusaha lolos dari babak kualifikasi ke putaran final Piala Dunia 2018. Untuk mencapai tujuannya tersebut, para dukun bersatu untuk membantu Peru lolos dari babak yang sangat menentukan.
Peru sendiri menghadapi Selandia Baru di babak playoff. Kamis , sehari sebelum pertandingan yang akan digelar di Lima, para dukun berkumpul di depan stadion yang akan digunakan bertanding.
Apa yang mereka lakukan? Para dukun itu mengklaim sedang mengumpulkan kekuatan dari alam dan dari para roh leluhur. Selain itu mereka juga menggunakan poster foto pemain lawan agar 'doa' mereka ini terkabulkan.
“Kami akan menang, tidak perlu khawatir. Kami memberikan kekuatan spiritual dari tiga wilayah, yaitu pantai, gunung, dan hutan. Didukung leluhur, ular, wewangian, sari, dan bunga-bunga Peru,” ucap salah satu dukun seperti dikutip Reuters.
Barangkali menggunakan jasa dukun di dalam sepakbola adalah sesuatu yang aneh dan tak masuk akal. Tapi buktinya, Peru, pada akhirnya menang atas Selandia baru dengan skor 2-0. Masing-masing gol dicetak oleh Jefferson Farfan dan Christian Ramos.
Dengan demikian, mereka menang dengan agregat 2-0 atas Selandia Baru dan Peru menjadi klub ke-32 yang akan berangkat ke Rusia tahun depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Argentina vs Peru 20 November 2024
Amerika Latin 19 November 2024, 15:58
-
Prediksi Peru vs Chile 16 November 2024
Amerika Latin 15 November 2024, 13:10
-
Brasil vs Peru: Raphinha Pimpin Pesta Gol Selecao
Galeri 16 Oktober 2024, 10:47
-
Hasil Brasil vs Peru: Raphinha Bikin 2 Gol, Selecao Menang 4-0
Piala Dunia 16 Oktober 2024, 09:43
-
Prediksi Brasil vs Peru 16 Oktober 2024
Amerika Latin 15 Oktober 2024, 10:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





