Live Streaming Persis Solo vs Persebaya Surabaya di Vidio Hari Ini Sabtu, 26 November 2022
Serafin Unus Pasi | 26 November 2022 14:22
Bola.net - Jadwal dan link streaming pertandingan uji coba antara Persis Solo menghadapi Persebaya Surabaya. Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan ini secara langsung dan eksklusif melalui Vidio.
Seperti yang sudah diketahui, Liga 1 saat ini sedang dibekukan. Kompetisi ini sedang ditangguhkan Pemerintah sebagai buntut tragedi Kanjuruhan.
Namun update terbaru melaporkan bahwa Liga 1 kemungkinan besar akan dilanjutkan di Desember 2022. Alhasil tim-tim Liga 1 mulai mempersiapkan diri untuk kelanjutan kompetisi ini.
Salah dua klub Liga 1 yang mulai mempersiapkan diri. Keduanya adalah Persis Solo dan Persebaya yang akan melakukan latih tanding.
Bagi Bonekmania dan Pasoepati yang sudah rindu melihat aksi klub kesayangan kalian, yuk lihat link streamingnya di bawah ini.
Jadwal dan Link Streaming
Persis Solo vs Persebaya Surabaya
Jadwal: Sabtu, 26 November 2022
Kick Off: Pkl 15.00 WIB
Live: Indosiar
Link Streaming: Vidio - https://m.vidio.com/live/205-indosiar?schedule_id=2289764
Baca Juga:
- Ihwal Kelanjutan Liga 1 2022/2023, PSS Sleman Hanya Bisa Menunggu
- Dirut PT LIB, Ferry Paulus: Kelanjutan 6 Pekan Liga 1 Digelar Bubble di Jawa Tengah dan Yogyakarta
- Akibat Tragedi Kanjuruhan, Perjuangan Arema FC Dapatkan Club Licensing Lebih Berat
- 4 Tim Bakal Menjadi 'Musafir' Ketika Liga 1 Dilanjutkan, Ada Persebaya dan Persis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







