Maradona: Argentina Lebih Lapar Juara Daripada Jerman
Editor Bolanet | 13 Juli 2014 21:21
Jerman dan Argentina akan saling jegal di laga pamungkas event empat tahunan tersebut. Meskipun banyak pihak yang menyebut Jerman lebih difavoritkan pada laga final nanti, namun Maradona percaya bahwa Argentina akan tampil sebagai juara karena tekad mereka lebih besar.
Adalah hal wajar bila banyak kalangan lebih memfavoritkan Jerman juara. Melihat permainan mereka saat menghancurkan tuan rumah Brasil 7-1 jelas itu sebuah isyarat yang tak bisa dibantah bahwa anak asuh Joachim Loew tengah onfire. Bandingkan dengan Argentina yang lolos ke final setelah 'hanya' menang lewat adu penalti melawan Belanda.
Favorit tak pernah menang. Saya memiliki keyakinan besar terhadap Argentina. Kami memiliki rasa lapar untuk juara lebih besar daripada Jerman, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dulu Maradona, Sekarang Di Lorenzo!
Liga Italia 5 Mei 2023, 08:20 -
5 Fakta Menarik saat Napoli Rengkuh Gelar Ketiga Liga Italia
Liga Italia 5 Mei 2023, 05:55 -
5 Predator Kelas Wahid dalam Sejarah Sepak Bola, Ada Ronaldo
Editorial 11 April 2023, 14:43
LATEST UPDATE
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22 -
Juventus dan Luka yang Tak Kunjung Sembuh
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:46 -
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41 -
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persija Jakarta 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:25 -
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:17 -
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06 -
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06 -
Liputan6.com Connect Sentuh Universitas Pakuan: Saatnya Mahasiswa Eksis di Dunia Digital
News 23 Oktober 2025, 17:28 -
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04