Materazzi: Neymar Buktikan Dirinya Pemain Bintang
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 12:57
Pemain bintang itu mencetak dua gol untuk membantu negaranya menang dengan skor 3-1 di Sao Paulo. Penampilannya pun mengundang decak kagum dan pujian, di antaranya dari bek legendaris juara dunia Materazzi.
Ia berhasil menunjukkan pada semua orang siapa Neymar. Semua orang menyebutnya pemain bintang, namun anda harus membuktikannya di atas lapangan dan itulah yang ia lakukan, tutur Materazzi pada Globoseporte.
Neymar mengemban beban dari seluruh negeri di pundaknya dan ia melakukannya dengan baik, sehingga seluruh dunia bisa melihat Neymar sebagai seorang pemain dan juga pribadi yang baik, pungkasnya.
Brasil akan menghadapi Meksiko di laga kedua Grup A pada 17 Juni mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apa Alasan Sebenarnya Carlo Ancelotti Coret Neymar dari Skuad Timnas Brasil?
Piala Dunia 4 September 2025, 13:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56











