Mourinho: Laga Inggris vs Italia Terbaik di Piala Dunia
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 22:05
Pertandingan itu sendiri berakhir dengan kemenangan 2-1 untuk Italia. Mou mengaku puas melihat penampilan kedua tim karena dianggapnya sudah menunjukkan peningkatan performa.
Sejauh ini, pertandingan antara Inggris melawan Italia adalah yang terbaik di Piala Dunia Brasil. Itu adalah pertandingan sebenarnya. Benar bahwa laga itu memberikan kemenangan hebat bagi Italia, tapi saya juga melihat penampilan terbaik Inggris dalam beberapa tahun terakhir, terang Mourinho kepada Yahoo.
Mourinho menyebut Italia lebih unggul secara taktik. Akan tetapi, Inggris juga menunjukkan permainan yang lebih terbuka dan secara umum menggunakan filosofi yang lebih menarik.
Laga itu sangat komplet dan kedua tim bermain bagus. Secara taktis, Italia sudah bermain dengan baik. Tapi saya juga suka filosofi permainan Inggris. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahasia Gattuso Latih Italia: Akui 'Copy Paste' Taktik Marcello Lippi
Piala Dunia 25 Desember 2025, 07:15
-
Kode Keras Gattuso! 3 Nama Baru Masuk Radar Timnas Italia, Ada Wonderkid Milan
Piala Dunia 19 Desember 2025, 15:38
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
-
Jose Mourinho Buka Peta Perburuan Scudetto: Ada Tiga Kandidat, AC Milan Salah Satunya
Liga Italia 12 Desember 2025, 16:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







