Neymar Puas dengan Gol Anehnya
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 07:15
Selecao sempat terlihat tegang di awal pertandingan dan sempat tersengat ketika defender Real Madrid mencetak gol bunuh diri yang membuat Kroasia unggul lebih dulu.
Namun pada akhirnya Neymar mencetak dua gol untuk membawa Brasil membalikkan keadaan. kemudian juga ikut menaklukan gawang Stipe Pletikosa untuk memastikan tuan rumah menang 3-1.
Itu adalah (partai pembuka terbaik di Piala Dunia-red). Kami ingin menang. Dan memulai Piala Dunia dengan dua gol membuat saya amat bahagia, tutur Neymar pada ESPN Brasil.
Jika anda memperhatikan dua gol tersebut, semuanya sedikit aneh. Saya memang bermaksud untuk menendang bola di antara kedua kaki pemain bertahan, namun tendangannya harusnya tak selemah itu. Namun yang paling penting, itu menjadi gol, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Saat Semua Meragukan Neymar, Casemiro Pasang Badan: Dia Masih yang Terbaik!
Liga Inggris 14 November 2025, 10:24
-
Misi Carlo Ancelotti: Pulihkan Percikan Vinicius Junior Bersama Timnas Brasil
Piala Dunia 13 November 2025, 05:45
-
Kenal Neymar Sejak Dulu, Casemiro Maju Pasang Badan!
Piala Dunia 11 November 2025, 20:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









