Neymar Puji Khusus Salah, Rayu Agar ke PSG?
Rero Rivaldi | 22 Desember 2017 11:40
Bola.net - - Performa striker , Mohamed Salah, sudah menjadi salah satu buah bibir sepanjang musim ini dan hal tersebut tak luput dari pengamatan pemain termahal sejagat.
Bintang seharga 222 juta euro, , menyebut pemain Mesir tersebut sebagai sosok yang hebat dan percaya ia bisa menjadi salah satu bintang di Piala Dunia tahun depan.
Tim-tim yang sudah terkenal biasanya diunggulkan untuk memenangkan Piala Dunia. Selain Brasil, ada Jerman, Spanyol, Prancis, dan Argentina, jelas Neymar di Globoesporte.
Tim-tim tersebut adalah sorotan di turnamen apapun yang mereka ikuti, benar demikian? Saya kira, secara mengejutkan, Belgia punya tim yang hebat.
Dan Salah juga, dia adalah pemain yang hebat dan bisa membuat perbedaan di Piala Dunia.
Salah sudah mencetak total 20 gol di semua kompetisi untuk Liverpool musim ini, usai pindah dari Roma di musim panas.
Pemain 25 tahun bakal berharap ia bisa melanjutkan performa apiknya di Rusia.
Mesir diundi di grup yang lumayan mudah, bersama tuan rumah, Arab Saudi, dan Uruguay.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










