Piala Dunia 2018: Reaksi Haru dan Lucu Ketika Pemain Inggris Dapat Panggilan dari Timnas
Haris Suhud | 18 Mei 2018 10:47
Bola.net - - Mendapat panggilan dari tim nasional adalah sebuah pencapaian besar bagi pemain sepakbola. Apalagi mereka disertakan untuk bermain di Piala Dunia 2018.
Perasaan bahagia atau haru pun tak bisa disembunyikan. Perasaan seperti itu juga dirasakan oleh pemain asal Inggris. Misalnya Kyle Walker, ia mengunggah sebuah foto lucu di Twitternya. Foto itu menggambarkan panggilan tak terjawab dari pelatih Gareth Southgate.
Panggilan yang tak ingin Anda lewatkan, tulis Walker.
Sementara itu Ashley Young mengunggah foto kecilnya saat memakai seragam timnas. Ia ingin menunjukkan bahwa menjadi bagian dari Timnas Inggris adalah impiannya sejak kecil.
Trent Alexander-Arnold, pemain berusia 19 tahun juga mengunggah foto masa kecil dan mengungkapkan kebanggaan tampil di Piala Dunia. Hal itu sangat berarti karena dia baru pertama kali dipanggil timnas senior.
Sementara itu, Marcus Rashford mengunggah foto ibunya dengan caption yang mengharukan. Ia ingin menunjukkan sebuah perjuangan yang membuahkan hasil.
Gareth Southgate memanggil 23 pemain Timnas Inggris. Dua pemain senior, Joe Hart dan Jack Wilshere tidak masuk daftar.
Berikut daftar pemain Timnas Inggris untuk Piala Dunia 2018
Kiper: Jack Butland, Jordan Pickford, Nick Pope
Bek: Kyle Walker, Kieran Trippier, Trent Alexander-Arnold, John Stones, Gary Cahill, Phil Jones, Harry Maguire, Danny Rose, Ashley Young
Gelandang: Eric Dier, Fabian Delph, Jordan Henderson, Ruben Loftus-Cheek, Jesse Lingard, Dele Alli, Raheem Sterling
Striker: Harry Kane, Marcus Rashford, Jamie Vardy, Danny Welbeck
Timnas Inggris sendiri akan bertarung di Piala Dunia 2018 mulai dari Grup G bersama dengan Belgia, Panama dan Tunisia. Inggris akan menjalani laga perdananya menghadapi Tunisia pada (19/6) mendatang.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
-
Era Baru Timnas Indonesia: John Herdman Tekankan Peran Liga Lokal
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:04
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


