Rivaldo: Gelar Piala Dunia, Brasil Harusnya Malu
Editor Bolanet | 24 Januari 2014 12:08
- Rivaldo menegaskan bahwa Piala Dunia 2014 tidak akan berlangsung tanpa dukungannya. Legenda tim nasional Seleccao itu menyebut sudah mempermalukan dirinya sendiri di mata dunia.
Eks pemain Barcelona dan AC Milan itu mempertanyakan keputusan negaranya untuk membangun stadion megah di kota-kota yang hanya memiliki tim di divisi satu atau dua liga Brasil.
Saya tahu bahwa ini akan terjadi. Saya sudah katakan sebelumnya bahwa Brasil tidak akan mampu menjadi tuan rumah Piala Dunia dan saya benar-benar percaya bahwa kami akan dipermalukan karena hal ini, tutur Rivaldo pada reporter, menurut laporan AS.
Rivaldo, yang jadi bagian dari skuat Brasil yang menjuarai Piala Dunia 2002, mengecam keputusan negaranya yang lebih memilih untuk menyelenggarakan Piala Dunia daripada memprioritaskan hal lain yang lebih penting.
Brasil seharusnya malu menghabiskan begitu banyak uang untuk Piala Dunia, bukannya rumah sakit dan sekolah, yang saat ini tengah berada dalam kondisi mengenaskan, pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Eks pemain Barcelona dan AC Milan itu mempertanyakan keputusan negaranya untuk membangun stadion megah di kota-kota yang hanya memiliki tim di divisi satu atau dua liga Brasil.
Saya tahu bahwa ini akan terjadi. Saya sudah katakan sebelumnya bahwa Brasil tidak akan mampu menjadi tuan rumah Piala Dunia dan saya benar-benar percaya bahwa kami akan dipermalukan karena hal ini, tutur Rivaldo pada reporter, menurut laporan AS.
Rivaldo, yang jadi bagian dari skuat Brasil yang menjuarai Piala Dunia 2002, mengecam keputusan negaranya yang lebih memilih untuk menyelenggarakan Piala Dunia daripada memprioritaskan hal lain yang lebih penting.
Brasil seharusnya malu menghabiskan begitu banyak uang untuk Piala Dunia, bukannya rumah sakit dan sekolah, yang saat ini tengah berada dalam kondisi mengenaskan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlo Ancelotti, Vinicius Junior, dan Beban Nomor 10 Timnas Brasil
Liga Spanyol 27 Juni 2025, 23:39 -
Profil Klub dan Daftar Pemain Fluminense di Piala Dunia Antarklub 2025
Piala Dunia 15 Juni 2025, 06:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04