Robben: Krul Bukti Kebersamaan Skuat Belanda
Editor Bolanet | 6 Juli 2014 12:31
- Bintang Timnas , Arjen Robben, mengatakan bahwa apa yang ditunjukkan oleh Tim Krul saat melawan Kosta Rika merupakan bukti dari adanya kebersamaan di tim tersebut.
Krul dimasukkan oleh Louis Van Gaal menggantikan Jesper Cillessen jelang dimulainya babak adu penalti kontra Kosta Rika di babak perempat final Piala Dunia 2014, Minggu (06/07). Belanda pun akhirnya memenangi laga tersebut dengan skor 4-3 setelah sebelumnya bermain imbang 0-0 di waktu normal.
Krul menjadi pahlawan Oranje setelah sukses menggagalkan penalti dua pemain lawan. Usai laga, Robben mengatakan bahwa kesuksesan rekannya itu merupakan bukti bahwa ada kebersamaan dan persatuan dalam timnya. Bukti bahwa setiap pemain juga memiliki peran di ajang Piala Dunia ini.
Ruang ganti menjadi arena pesta (usai laga). Kami juga sangat bagus di babak adu penalti, pujian untuk Tim. Hal itu menunjukkan bahwa kami melakukannya secara bersama-sama, ujar Robben pada NOS. [initial]
(gl/dim)
Krul dimasukkan oleh Louis Van Gaal menggantikan Jesper Cillessen jelang dimulainya babak adu penalti kontra Kosta Rika di babak perempat final Piala Dunia 2014, Minggu (06/07). Belanda pun akhirnya memenangi laga tersebut dengan skor 4-3 setelah sebelumnya bermain imbang 0-0 di waktu normal.
Krul menjadi pahlawan Oranje setelah sukses menggagalkan penalti dua pemain lawan. Usai laga, Robben mengatakan bahwa kesuksesan rekannya itu merupakan bukti bahwa ada kebersamaan dan persatuan dalam timnya. Bukti bahwa setiap pemain juga memiliki peran di ajang Piala Dunia ini.
Ruang ganti menjadi arena pesta (usai laga). Kami juga sangat bagus di babak adu penalti, pujian untuk Tim. Hal itu menunjukkan bahwa kami melakukannya secara bersama-sama, ujar Robben pada NOS. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














