Rusia Sebenarnya Inginkan Mourinho
Editor Bolanet | 19 Juli 2012 22:31
Tetapi rupanya Menteri Olahraga Rusia lebih menyukai Jose Mourinho ketimbang Capello. Saya rasa Capello memiliki semua persyaratan untuk menjadi pelatih timnas Rusia. Tetapi secara pribadi, saya lebih menyukai Jose Mourinho, ucap Vitaly Mutko, sang menteri.
Hari ini atau besok kami sudah bisa memastikan semua detail telah dilengkapi dan Capello resmi jadi pelatih Rusia. Jadi, kemungkinan besar kontrak itu akan ditandatangani sebelum Liga Premier Rusia mulai bergulir pada hari Jumat ini, tambahnya.
Jose Mourinho saat ini tengah terikat kontrak bersama Real Madrid. Dan melihat keseriusannya dalam membangun Madrid, akan butuh tawaran yang super besar untuk membajak The Special One.
Sementara itu, Capello tengah menganggur setelah mengundurkan diri dari timnas Pebruari lalu. Sosok ini dianggap tepat untuk menggantikan Dick Advocaat karena memiliki pengalaman segudang.
Meski masih dirahasiakan, diperkirakan kontrak Capello bersama akan senilai 6 juta euro per tahun. [initial]
Piala Dunia - Capello Bangga Latih Rusia (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






