Saha: Keputusan Deschamps Tak Bawa Nasri Salah!
Editor Bolanet | 11 Juni 2014 19:45
Seperti diketahui, gelandang Manchester City tersebut secara kontroversial tak masuk dalam skuat Prancis untuk Piala Dunia karena dinilai Didier Deschamps bisa mengganggu harmoni ruang ganti.
Namun menurut Saha, meskipun potensi 'mengganggu' tersebut ada, seharusnya Nasri tetap dipercaya masuk dalam skuat.
Ini adalah hal yang sulit karena dia adalah pemain hebat. Anda harus memilih pemain terbaik dalam tim, ujarnya.
Nasri telah membuktikan selama bertahun-tahun bahwa terkadang dia memang sulit diatur, tapi itu tak pernah terjadi di Manchester City untuk beberapa alasan. Namun Deschamps telah membuat keputusan, dan menurut saya itu adalah keputusan yang salah, tandasnya.
Prancis akan memulai kampanye mereka di Piala Dunia 2014 dengan menghadapi Honduras pada akhir pekan ini. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    Juara Ballon d'Or 2025 Ousmane Dembele Dapat Peringatan dari Legenda Prancis Liga Champions 25 September 2025, 22:16 
- 
    Kisah Manis Pemain Prancis dan Trofi Ballon d'Or: Dari Platini, Zidane hingga Dembele Liga Champions 23 September 2025, 15:20 
- 
    Ballon dOr 2025 Milik Dembele: Pidato Haru, Terima Kasih untuk Messi hingga Sang Ibu Liga Champions 23 September 2025, 10:16 
- 
    Mbappe Cetak Sejarah! Selamatkan Wajah Prancis dan Lewati Rekor Gol Henry Piala Dunia 10 September 2025, 06:57 
LATEST UPDATE
- 
    Kacau! Memphis Depay Dituding Hamili Influencer Brasil Lalu Menghilang Bolatainment 31 Oktober 2025, 23:15 
- 
    Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio Liga Inggris 31 Oktober 2025, 17:22 
- 
    Mario Aji Resmi Tetap Bela Honda Team Asia di Moto2 2026, Ngaku Waktunya Buktikan Diri Otomotif 31 Oktober 2025, 17:20 
- 
    Para Asisten Luciano Spalletti di Juvetus: Ada Eks Tangan Kanan Maurizio Sarri Liga Italia 31 Oktober 2025, 17:17 
LATEST EDITORIAL
- 
    10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun! Editorial 31 Oktober 2025, 15:01 
- 
    4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid Editorial 29 Oktober 2025, 14:17 
- 
    6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini Editorial 29 Oktober 2025, 14:06 
- 
    Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat Editorial 28 Oktober 2025, 14:36 












