Tak Masuk Skuat Belgia, Nainggolan Isyaratkan Pensiun Dini
Yaumil Azis | 22 Mei 2018 12:44
Bola.net - - Pelatih Belgia, Roberto Martinez, secara mengejutkan tidak mengikutkan Radja Nainggolan dalam pagelaran Piala Dunia 2018 mendatang. Berkat itu, pemain AS Roma tersebut mengisyaratkan akan pensiun dari pentas internasional.
Nainggolan sejatinya bermain apik dan menjadi salah satu punggawa andalan Eusebio Di Francesco di musim ini. Bahkan, pemain yang juga berdarah Indonesia itu sukses membawa Giallorossi mencapai babak semifinal Liga Champions.
Meskipun begitu, torehan yang diraih oleh Nainggolan tetap bertahan tidak membawa Nainggolan ke Rusia nanti. Dalam konferensi persnya, ia berujar bahwa dirinya tidak membawa sang gelandang karena alasan taktik.
Keputusan pelatih sontak memicu rasa kecewa dari Nainggolan. Melalui unggahan di akun Instagram miliknya, pria berumur 30 tahun tersebut menyatakan bahwa karirnya di pentas internasional telah berakhir.
Sayangnya dengan terpaksa karir internasional saya telah mencapai akhir, tulis Nainggolan di akun Instagram miliknya.
Saya selalu melakukan semua yang saya bisa untuk mewakili negara. Menjadi diri sendiri bisa membuat orang lain kesal. Mulai hari ini saya akan menjadi fans nomor satu, pungkasnya.
Nainggolan terbilang telah lama menjadi langganan timnas Belgia, terhitung sejak tahun 2009 lalu. Ia telah mengoleksi total 30 penampilan bersama negara asalnya itu dan juga mencetak enam gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Roma vs Torino 14 Januari 2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 03:00
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




