9 Negara Resmi Lolos ke Euro 2024: Inggris Susul Prancis, Portugal, Spanyol
Gia Yuda Pradana | 18 Oktober 2023 09:31
Bola.net - Euro 2024 akan diselenggarakan di Jerman. Turnamen empat tahunan ini akan digelar mulai 14 Juni 2024 sampai 14 Juli 2024 dan diikuti oleh 24 negara peserta.
Sejauh ini, sembilan negara sudah pasti lolos ke Euro 2024. Yang pertama tentu saja Jerman, yang menyandang status sebagai tuan rumah.
Sementara itu, delapan tim lainnya lolos dari Kualifikasi Euro 2024. Delapan tim itu lolos setelah dipastikan finis dua besar di grup masing-masing meski masih menyisakan beberapa laga.
Siapa sajakah mereka? Berikut daftar berdaftarkan urutan kelolosan mereka dan ulasan singkatnya.
Jerman (Tuan Rumah)
Partisipasi di Euro: 14 (1972, 1976, 1980, 1984, 1988, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Juara (3: 1972, 1980, 1996)
Belgia (Grup F)
Partisipasi di Euro: 7 (1972, 1980, 1984, 2000, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Peringkat 3 (1: 2018)
Belgia di Kualifikasi Euro 2024:
25-03-23 Swedia 0-3 Belgia
18-06-23 Belgia 1-1 Austria
21-06-23 Estonia 0-3 Belgia
09-09-23 Azerbaijan 0-1 Belgia
13-09-23 Belgia 5-0 Estonia
14-10-23 Austria 2-3 Belgia
17-10-23 Belgia 1-1 Swedia (pertandingan dihentikan)
20-11-23 Belgia vs Azerbaijan.
Prancis (Grup B)
Partisipasi di Euro: 11 (1960, 1984, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Juara (2: 1984, 2000)
Prancis di Kualifikasi Euro 2024:
25-03-23 Prancis 4-0 Belanda
28-03-23 Irlandia 0-1 Prancis
17-06-23 Gibraltar 0-3 Prancis
20-06-23 Prancis 1-0 Yunani
08-09-23 Prancis 2-0 Irlandia
14-10-23 Belanda 1-2 Prancis
19-11-23 Prancis vs Gibraltar
22-11-23 Yunani vs Prancis.
Portugal (Grup J)
Partisipasi di Euro: 9 (1984, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Juara (1: 2016)
Portugal di Kualifikasi Euro 2024:
24-03-23 Portugal 4-0 Liechtenstein
27-03-23 Luksemburg 0-6 Portugal
18-06-23 Portugal 3-0 Bosnia
21-06-23 Islandia 0-1 Portugal
09-09-23 Slovakia 0-1 Portugal
12-09-23 Portugal 9-0 Luksemburg
14-10-23 Portugal 3-2 Slovakia
17-10-23 Bosnia 0-5 Portugal
17-11-23 Liechtenstein vs Portugal
20-11-23 Portugal vs Islandia.
Spanyol (Grup A)
Partisipasi di Euro: 12 (1964, 1980, 1984, 1988, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Juara (3: 1964, 2008, 2012)
Spanyol di Kualifikasi Euro 2024:
26-03-23 Spanyol 3-0 Norwegia
29-03-23 Skotlandia 2-0 Spanyol
08-09-23 Georgia 1-7 Spanyol
13-09-23 Spanyol 6-0 Siprus
13-10-23 Spanyol 2-0 Skotlandia
16-10-23 Norwegia 0-1 Spanyol
17-11-23 Siprus vs Spanyol
20-11-23 Spanyol vs Georgia.
Skotlandia (Grup A)
Partisipasi di Euro: 4 (1992, 1996, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Fase grup (3: 1992, 1996, 2020)
Skotlandia di Kualifikasi Euro 2024:
25-03-23 Skotlandia 3-0 Siprus
29-03-23 Skotlandia 2-0 Spanyol
17-06-23 Norwegia 1-2 Skotlandia
21-06-23 Skotlandia 2-0 Georgia
09-09-23 Siprus 0-3 Skotlandia
13-10-23 Spanyol 2-0 Skotlandia
17-11-23 Georgia vs Skotlandia
20-11-23 Skotlandia vs Norwegia.
Turki (Grup D)
Partisipasi di Euro: 6 (1996, 2000, 2008, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Semifinal (1: 2008)
Turki di Kualifikasi Euro 2024:
26-03-23 Armenia 1-2 Turki
29-03-23 Turki 0-2 Kroasia
17-06-23 Latvia 2-3 Turki
20-06-23 Turki 2-0 Wales
09-09-23 Turki 1-1 Armenia
13-10-23 Kroasia 0-1 Turki
16-10-23 Turki 4-0 Latvia
22-11-23 Wales vs Turki.
Austria (Grup F)
Partisipasi di Euro: 4 (2008, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: 16 besar (1: 2020)
Austria di Kualifikasi Euro 2024:
25-03-23 Austria 4-1 Azerbaijan
28-03-23 Austria 2-1 Estonia
18-06-23 Belgia 1-1 Austria
21-06-23 Austria 2-0 Swedia
13-09-23 Swedia 1-3 Austria
14-10-23 Austria 2-3 Belgia
16-10-23 Azerbaijan 0-1 Austria
17-11-23 Estonia vs Austria.
Inggris (Grup C)
Partisipasi di Euro: 11 (1968, 1980, 1988, 1992, 1996, 2000, 2004, 2012, 2016, 2020, 2024)
Pencapaian terbaik di Euro: Runner-up (1: 2020)
Inggris di Kualifikasi Euro 2024:
24-03-23 Italia 1-2 Inggris
26-03-23 Inggris 2-0 Ukraina
17-06-23 Malta 0-4 Inggris
20-06-23 Inggris 7-0 Makedonia Utara
09-09-23 Ukraina 1-1 Inggris
18-10-23 Inggris 3-1 Italia
18-11-23 Inggris vs Malta
21-11-23 Makedonia Utara vs Inggris.
Sumber: UEFA, WhoScored
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Daftar Lengkap Negara yang Sudah Lolos ke Euro 2024
- Informasi Lengkap Piala Dunia U-17 2023: Kapan, di Mana, Tim Peserta, Pembagian Grup, Jadwal, Format
- Turki yang Perkasa: 5 Kemenangan dan Tiket ke Euro 2024
- Ada 4 Gol Marcel Sabitzer di Balik Lolosnya Austria ke Euro 2024
- Portugal Sudah Cetak Berapa Gol di Kualifikasi Euro 2024? Banyak!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Newcastle vs Benfica 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Villarreal vs Manchester City 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:50 -
Prediksi Bayer Leverkusen vs PSG 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:41 -
Prediksi Arsenal vs Atletico Madrid 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04