Ada Martin Skrtel di Skuat Slovakia, Rooney Justru Antusias
Editor Bolanet | 20 Juni 2016 16:00
Martin Skrtel memang akan menghadapi beberapa rekannya di Liverpool dan para pemain yang sudah pernah menjadi lawannya saat di Premier League, saat Slovakia bertemu Inggris di laga terakhir Grup B Euro 2016.
Dan menurut Rooney, para pemain Inggris mengenal betul bagaimana permainan Skrtel dan itu bisa jadi keuntungan bagi mereka untuk mengalahkannya.
Saya pikir semua pemain sudah pernah melawan Skrtel, sehingga mereka tahu dia dia seorang yang mengandalkan fisik, bek tengah tangguh dan dia sulit untuk dijadikan lawan. Jadi saya yakin para pemain menyadari hal itu, ujarnya.
Para pemain mungkin sudah bermain banyak melawan dirinya dan terkadang ini bukan hal yang buruk untuk bermain melawan seseorang yang anda tahu dengan baik dengan pemain yang anda lawan setiap musim, sambungnya.
Mereka akan tahu permainannya, tapi di sisi lain dia akan tahu permainan pemain kami. Jadi itu akan jadi salah satu permainan yang menarik. Bila kami bermain dengan cara kami, kami bisa jadi juara grup, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thomas Tuchel Kecewa Atmosfer Wembley Lesu Saat Inggris Dominasi Wales
Piala Eropa 10 Oktober 2025, 07:29 -
2 Pilihan untuk Ruben Amorim: Bawa MU Konsisten Menang atau Dipecat!
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 13:24 -
Wayne Rooney Sanjung Benjamin Sesko: Dia Bakal Semakin Mengerikan di MU!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 11:47 -
Pertahanan Liverpool Keteteran, Eh Mohamed Salah Cuma Nonton!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 06:11
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04