Benzema Dikritik, Deschamps Langsung Membela
Editor Bolanet | 7 November 2014 04:25
Benzema memang tampil luar biasa bersama Real Madrid di awal musim ini setelah mencetak 10 gol dari 12 laga di semua ajang kompetisi. Namun performa cemerlang di klub gagal Benzema tularkan bila memperkuat Les Blues.
Meski mendapat kritik di kampung halamannya karena kurang moncer, namun sang pelatih tetap percaya kemampuan Benzema. Deschamps tetap memanggil Benzema untuk menghadapi dua partai ujicoba selanjutnya melawan Albania dan Swedia.
Dia sangat efisien selama beberapa tahun. Kami juga melihat statistiknya dan klub yang dia bela. Dia dikritik secara tidak adil, khususnya di Prancis, karena di luar dia dinilai sebagai pemain yang sangat bagus, ungkap Deschamps.
Dia selalu dapat melakukan yang terbaik namun dia adalah pemain yang sangat penting untuk klub dan untuk kami dan dia bisa menikmatinya. (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor 110 Kemenangan dan Salam Perpisahan: Misi Terakhir Deschamps Bersama Timnas Prancis
Piala Dunia 13 November 2025, 08:35
-
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:48
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












