Bukan Timnas Belanda, Justin Hubner Dukung Timnas Prancis di Euro 2024
Asad Arifin | 15 Juni 2024 13:53
Bola.net - Darah Belanda mengalir di tubuh pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner. Namun, bukannya Timnas Belanda, Justin Hubner justru menjagokan Timnas Prancis di Euro 2024 nanti.
Belanda jadi salah satu unggulan di Euro 2024 ini. Pada fase grup, Belanda tergabung di Grup D bersama Polandia, Austria, dan Prancis.
Publik mungkin menduga Justin Hubner akan mendukung Belanda di Euro 2024. Maklum, dia punya darah Belanda memulai karier sepak bola di sana. Namun, jagoan Hubner justru bukan Belanda.
"Prancis," kata Justin Hubner.
Prancis dan Belanda akan saling berhadapan di fase grup Euro 2024. Kedua negara akan berjumpa di Stadion Leipzig, 22 Juni 2024 mendatang.
Calvin Verdonk Mendukung Timnas Belanda
Berbeda dengan Justin Hubner, Calvin Verdonk mendukung De Oranje karena ia berdarah Belanda.
Selain itu, Calvin Verdonk juga saat ini bermain untuk klub Eredivisie, Liga Utama Belanda, NEC Nijmegen. Oleh karenanya, ia mengenal beberapa pemain De Oranje.
"Ya, Belanda. Saya tinggal di sana, saya bermain di sana," ujar Calvin Verdonk.
"Saya kenal beberapa pemain di tim Belanda. Jadi, saya harap mereka akan memenangkan (Euro) ini," katanya menambahkan.
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya Bolaneters!.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca ini juga ya Bolaneters:
- Timnas Italia Dilarang Begadang Selama Euro 2024
- Duet Scamacca dan Retegui Bikin Timnas Italia Ubah Formasi jadi 3-5-2?
- Ramadhan Sananta Unggulkan Jerman di Euro 2024, Begini Alasannya
- Lawan Pertama Italia di Euro 2024: Albania, yang 9 Pemainnya Bermain di Serie A!
- Daftar Lengkap Skuad Timnas Hungaria di Euro 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Serie A: Jay Idzes Tampil Apik, Sassuolo Curi Poin di Markas Lecce
Tim Nasional 19 Oktober 2025, 03:46
LATEST UPDATE
-
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
Otomotif 21 Oktober 2025, 16:08 -
Jadwal Pekan ke-10 BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 21 Oktober 2025, 15:59 -
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
Bolatainment 21 Oktober 2025, 15:47 -
Link Streaming Bayer Leverkusen vs PSG Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:42 -
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:39 -
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:37 -
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Link Streaming Newcastle vs Benfica Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:29 -
Superbank Raup Laba Sebelum Pajak Rp 80,9 Miliar dan Punya 5 Juta Nasabah
News 21 Oktober 2025, 15:05 -
Bikin Bangga! Tim Penari Cilik Indonesia Juarai IAF 2025, Bawa Misi Diplomasi Budaya
News 21 Oktober 2025, 15:02 -
Saksikan dan Nonton Badminton YONEX French Open 2025, Eksklusif Tayang di Vidio
Bulu Tangkis 21 Oktober 2025, 14:45
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32