Cabaye: Ben Arfa Layak Masuk Skuad Les Bleus
Editor Bolanet | 11 Mei 2012 11:26
Pelatih Les Bleus, Laurent Blanc kemarin merilis 12 nama skuad pendahuluan yang ia persiapkan untuk putaran final Euro 2012, dan Ben Arfa yang tampil impresif bersama The Magpies musim ini masuk di dalamnya.
Pemanggilan Ben Arfa terhitung cukup mengejutkan karena kali terakhir gelandang berusia 25 tahun itu mendapat panggilan membela tim Ayam Jantan adalah di bulan Agustus 2010 lalu, kala Les Bleus dibekuk Norwegia 2-1.
Hatem layak mendapatkannya, ujar Cabaye.
Saya menghabiskan waktu bersamanya dan keluarga Hatem sepengetahuan saya adalah seseorang yang mudah bergaul. Ia lebih tenang sekarang, tak lagi sering kehilangan konsentrasi.
Di setiap sesi latihan, ia mengasah kemampuannya sendiri di depan gawang. Ia paham kemana ia ingin pergi, tandas Cabaye. [initial]
PIALA EROPA - Wenger: Koscielny Pantas Perkuat Prancis (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
-
Link Streaming Newcastle vs Benfica Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:29
-
Prediksi Newcastle vs Benfica 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 20:17
LATEST UPDATE
-
Bukan Balik ke Inggris, Harry Kane Bakal Lanjutkan Karir di Barcelona?
Liga Spanyol 5 November 2025, 16:57
-
Kunci Kebangkitan Liverpool Itu Sederhana: Cukup Geser Posisi Florian Wirtz!
Liga Champions 5 November 2025, 16:53
-
Prediksi Salzburg vs Go Ahead Eagles 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:47
-
Manchester United CLBK dengan Bintang Everton Ini?
Liga Inggris 5 November 2025, 16:45
-
Delapan Laga Tanpa Kebobolan: Mengintip Rahasia Kekuatan Defensif Arsenal
Liga Inggris 5 November 2025, 16:31
-
Gol Solo Ajaib Micky van de Ven: Ketika Bek Tengah Berlari Seperti Messi
Liga Champions 5 November 2025, 16:21
-
Prediksi Real Betis vs Lyon 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:07
-
Prediksi Aston Villa vs Maccabi Tel Aviv 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 15:24
-
Bek Timnas Prancis Ini Jadi Penerus Harry Maguire di MU?
Liga Inggris 5 November 2025, 15:20
-
Coba Lagi! Manchester United Nego Brighton untuk Transfer Carlos Baleba
Liga Inggris 5 November 2025, 15:12
-
Prediksi Bologna vs Brann 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 15:09
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17







