Carragher: Gerrard Pemain Inggris Terbaik
Editor Bolanet | 28 Juni 2012 21:30
Gelandang The Reds tersebut menjadi pemain yang sangat diandalkan dalam permainan Inggris. Ia berhasil membantu timnya mencapai perempat final sebelum akhirnya dikalahkan oleh Italia. Carragher menganggap bahwa Gerrard bisa saja menyamai penampilan dari Andrea Pirlo dalam pertandingan tersebut.
Jika saja Gerrard mendapatkan waktu ataupun ruang kosong yang cukup di pertandingan tersebut maka dia dapat melakukan sama persis dengan apa yang telah Pirlo lakukan, imbuh Carragher.
Jabatan kapten Inggris diberikan kepada Gerrard setelah John Terry mendapatkan sanksi dari FA. Carragher yakin rekan satu timnya tersebut akan bertahan lama dalam posisi tersebut. Selama ini Steven Gerrard adalah pemain terbaik Inggris. Hal tersebut tak dapat ditolak. Dia telah menjadi kapten dan saya yakin dia akan terus menjadi kapten hingga kami ke (Piala Dunia 2014), ujar pemain Liverpool tersebut. (gmf/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Liverpool Kompori Manajemen MU untuk Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:57
-
Jamie Carragher Soroti Perubahan Taktik Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 24 Desember 2025, 13:47
-
Nama Arne Slot di Liverpool Digoyang, Steven Gerrard Ambil Sikap yang tak Terduga
Liga Inggris 22 Desember 2025, 17:21
LATEST UPDATE
-
Kalah dari MU, Arsene Wenger: Arsenal Ketergantungan Pada Sepak Pojok!
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:20
-
Prediksi Pafos vs Slavia Praha 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 10:19
-
Wow! Cole Palmer Buka Diri Gabung Manchester United?
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:08
-
Prediksi Ajax vs Olympiacos 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 10:06
-
Resmi! Arema FC Perkenalkan Joel Vinicius Sebagai Penyerang Baru Singo Edan
Bola Indonesia 28 Januari 2026, 09:35
-
Jadwal Liga Champions Hari Ini: 18 Pertandingan Digelar Serentak
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:27
-
Liga Champions Matchday Terakhir: Napoli dan Benfica Siaga 1
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:13
-
Liga Champions: Menurut Keyakinan Rosenior, Walau Terluka Napoli Masih Berbahaya
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:03
-
Napoli vs Chelsea: Rosenior Waspadai Jebakan Antonio Conte
Liga Champions 28 Januari 2026, 08:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05






