Claridge: Inggris Salah Gunakan Vardy
Editor Bolanet | 24 Juni 2016 06:53
Pemain berusia 29 tahun masuk sebagai pemain pengganti untuk mencetak gol penyeimbang yang krusial di laga kedua fase grup melawan Wales, namun ia sulit mengulang hal yang sama di duel melawan Slovakia.
Permainan tidak cocok untuknya ketika tim terus bertahan. Pemain yang ada di posisi melebar harus bisa membuka banyak ruang dan Inggris tidak punya itu, tutur Claridge pada Omnisport.
Adam Lallana bukan pemain yang cocok di posisi itu Mereka memainkan sekitar enam striker dan mereka memainkan semuanya, alih-alih menurunkan winger.
Vardy bermain dengan memanfaatkan serangan balik, ia bukan sosok yang senang menanti bola, gaya tersebut akan lebih cocok untuk pemain seperti Andy Carroll atau Peter Crouch.
Ia bermain melawan Slovakia, yang tidak pernah melewati garis tengah lapangan, hal tersebut tidak cocok dengannya, kekuatan Vardy ada di kecepatannya dan ia punya kemampuan untuk berlari di belakang barisan bek. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











