Data dan Fakta: Portugal Versus Belanda
Editor Bolanet | 17 Juni 2012 10:01
Dari 10 pertemuan sebelumnya antara kedua tim ini, Portugal punya catatan 6 kali menang, 3 kali imbang, dan kalah 1 (Didapat saat kualifikasi Euro di bulan Oktober tahun 1991).
Seleccao akan menjadi tim yang lolos ke 8 besar jika menang, sementara Denmark menang dari Jerman tidak melebihi margin 1 gol.
Imbang juga cukup bagi Portugal asal Denmark tidak menang atas Jerman di lain tempat.
Hasil kekalahan juga masih akan membuat lolos, asal Denmark juga menerima kekaahan dari Jerman di tempat lain.
Satu gol Helder Postiga di laga sebelumnya, membuat ia menjadi orang keenam yang sanggup mencetak gol di tiga edisi Piala Eropa, selain dia ada juga nama Jurgen Klinsmann, Vladimir Smicer, Nuno Gomes, Thierry Henry dan Zlatan Ibrahimovic.
Fabio Coentrao, Cristiano Ronaldo, Raul Meireles dan Postiga akan absen di laga berikutnya jika mendapatkan tambahan kartu kuning di laga ini.
Belanda hanya sanggup memenangi 3 dari 9 laga terakhir mereka di kompetisi resmi. Mereka sebelum ini belum pernah kalah di dua laga beruntun dalam sebuah putaran Final Euro.
Anak asuh Bert Van Marwijk harus menang dengan selisih dua gol atas Portugal, sembari mengharap Denmark tumbang dari Jerman agar bisa lolos dari Grup B ini.
Kiper Maarten Stekelenburg akan mencapai angka 50 sebagai caps-nya bersama De Oranje jika diturunkan lawan Portugal malam ini.
Di pihak Belanda Mark van Bommel, Jetro Willems dan Nigel de Jong akan absen di laga berikutnya jika mendapatkan tambahan kartu kuning di laga ini. [initial]
[polling]784[/polling]
(gl/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Dinilai Tantang Ilmu Kedokteran, Diprediksi Main Sampai 45 Tahun!
Asia 9 Oktober 2025, 11:01 -
Cristiano Ronaldo Terpaksa Menolak Permintaan Jersey Dominik Szoboszlai, Kenapa?
Piala Dunia 10 September 2025, 18:13
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04