Del Bosque Sanjung Generasi Emas Spanyol
Editor Bolanet | 2 Juli 2012 14:26
Kemenangan 4-0 atas Azzurri membuat Spanyol menjadi tim pertama yang sukses mempertahankan gelar juara Euro. Hasil itu pun menjadikan mereka tim pertama sepanjang sejarah yang mampu menjuarai tiga turnamen internasional utama secara berturut-turut.
Sejumlah pemain di tim saat ini, di antaranya , kapten Iker Casillas, dan sang man-of-the-match Andres Iniesta, juga tampil saat Spanyol meraih tiga gelar tersebut. Dan Del Bosque mengatakan mereka merupakan contoh sinar terang bagi negara.
Kita berbicara mengenai generasi pesepak bola yang hebat. Mereka memiliki akar, dan mereka tahu bagaimana untuk bermain bersama sebab mereka berasal dari negara di mana mereka belajar bermain dengan baik. Mereka telah melakukan tugasnya dengan baik, ucapnya.
Kami memiliki pemuda-pemuda hebat yang bermain di luar negeri, yang sebelumnya itu merupakan hal mustahil. (Sebelumnya) kami tidak benar-benar memiliki pemain di luar negeri, dan sekarang klub-klub asing menginginkan pemain-pemain kami, maka ini merupakan era hebat untuk sepak bola Spanyol.
Hasil pertandingan di Olympic Stadium, Kiev itu membawa Del Bosque menjadi pelatih kedua yang memenangi Piala Dunia dan Piala Eropa, setelah Helmut Schoen meraih kesuksesan serupa bersama Jerman Barat di pertengahan 70-an.
Mantan pelatih Real Madrid itu juga menjadi pelatih kelima yang pernah membawa timnya menjuarai Piala Dunia, Piala Eropa, dan Liga Champions. [initial]
PIALA EROPA - Rayakan Juara Euro 2012, Rakyat Spanyol Lupakan Krisis (afp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
-
Kasus Memburuk, Barcelona Bisa Blokir Lamine Yamal Bela Spanyol
Liga Spanyol 30 September 2025, 09:05
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
-
Kontradiksi Juventus dan Parma
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:45
-
Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:35
-
Prediksi Real Madrid vs Rayo Vallecano 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:32
-
Tempat Menonton Chelsea vs West Ham, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:30
-
AC Milan Hadapi Dua Hambatan Sebelum Transfer Mateta Rampung
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:27
-
Langkah Popsivo ke Final Four Proliga 2026 Terbuka Usai Tumbangkan Livin Mandiri
Voli 31 Januari 2026, 21:32
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
-
Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 21:10
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Tetap Juara Grup A Meski Imbang Lawan Irak
Tim Nasional 31 Januari 2026, 20:57
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



