Kroasia Bakal Habis-habisan Demi Luka Modric
Editor Bolanet | 13 Oktober 2015 15:34
Gelandang serang andalan Barcelona itu mengungkapkan bahwa cederanya Modric membuat seluruh tim merasa kehilangan. Kendati demikian, ia berjanji untuk tampil habis-habisan demi bisa lolos dan memberikan kabar baik bagi rekan setimnya tersebut.
Ini bukan situasi yang bagus tapi inilah yang terjadi. Kesehatannya lebih penting, Kami akan bermain untuknya, ujar Rakitic dikutip FourFourTwo. Itu juga bukti untuk kesolidan kami bahwa dia datang bersama kami dan ingin terus bersama kami, imbuhnya.
Mantan pemain Tottenham itu dikonfirmasi mengalami cedera di bagian paha saat bersua Bulgaria beberapa waktu lalu.
Kroasia sendiri saat ini sedang membutuhkan kemenangan dari Malta. Selain itu, mereka juga harus berharap agar Italia mampu mengalahkan Norwegia di pertandingan yang sama.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pelajaran dari Laga Milan vs Verona: Nkunku Bikin Lega, Pulisic OTW Top Skor?
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:47
-
Luka Modric Senang Nkunku Akhirnya Pecah Telur di Serie A
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:07
-
Rapor Pemain Milan vs Verona: Malamnya Nkunku, Pulisic Terus Tunjukkan Ketajamannya
Liga Italia 28 Desember 2025, 23:48
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Verona: Modric Starter, Allegri Putar Otak Tanpa Leao
Liga Italia 28 Desember 2025, 16:50
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






