Lupakan Rivalitas, Walcott Siap Bantu Dele Alli di Timnas Inggris
Editor Bolanet | 8 Oktober 2015 12:40
Nama Alli untuk kali pertama mendapat panggilan dari pelatih Inggris, Roy Hodgson setelah tampil apik awal musim ini. Alli tampil tujuh kali dari delapan laga awal Premier League, di mana empat laga di antaranya ia mulai sejak menit awal.
Tahun 2015 memang menjadi tahun yang luar biasa bagi pemain 19 tahun itu. Bagaimana tidak, awal tahun ini dirinya masih bermain di League One bersama MK Dons sebelum gabung ke Tottenham pada Februari dan menghabiskan di Dons di sisa musim, serta membawa mereka promosi ke Championship.
Dan Walcott pun tak malu memberikan pujian kepada Alli serta siap membantu Alli untuk beradaptasi di level atas di usia yang masih sangat muda. Walcott sendiri mendapatkan panggilan pertamanya dari Inggris saat berusia 17 tahun.
Melihatnya untuk pertama kali, dia seorang pemuda besar. Dia sangat berkelas saat menguasai bola dan dia masih 19 tahun, jadi dia punya karir panjang di Inggris di hadapannya, dan bersama Tottenham juga, ujarnya.
Dia langsung menjadi sorotan. Saya selalu ada untuknya saat dia butuh, saya juga dalam sorotan saat masih 17 tahun bersama skuat Inggris. Dia adalah salah satu dari sedikit pemain yang bisa mengatasi segalanya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









