Man of the Match Euro 2020 Republik Ceko vs Denmark: Thomas Delaney
Gia Yuda Pradana | 4 Juli 2021 01:33
Bola.net - Timnas Republik Ceko berhadapan dengan Timnas Denmark di babak perempat final Euro 2020, Sabtu (3/7/2021). Pertandingan di Olympic Stadium, Baku ini dimenangi Denmark dengan skor 2-1. Thomas Delaney tampil impresif.
Denmark unggul cepat lewat gol Thomas Delaney di menit 5. Kasper Dolberg kemudian menggandakannya di menit 42. Ceko hanya bisa menipiskan selisih skor lewat gol Patrik Schick di menit 49.
Delaney terpilih sebagai Man of the Match. Berikut ulasan singkat tentang performanya.
Pemain Penting di Lini Tengah Denmark

Delaney mencetak gol pembuka yang sangat penting. Gol cepat itu membuat game plan Ceko berantakan.
Gelandang bertahan 29 tahun klub Borussia Dortmund tersebut juga bekerja keras di lapangan tengah.
Dia berperan penting dalam transisi permainan Denmark, terutama dari lini tengah ke lini serang. Dia juga mampu mengorganisir beberapa area kunci di lapangan tengah.
Dia pantas dinobatkan sebagai pemain terbaik dari pertandingan ini.
Sumber: UEFA.com
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






