Neville: Hodgson Masih Pantas Besut Timnas Inggris
Editor Bolanet | 2 Juni 2016 11:37
Euro 2016 nanti merupakan turnamen 'terakhir' bagi Hodgson selaku manajer Timnas Inggris. Hodgson yang ditunjuk sebagai pengganti Fabio Capello pada tahun 2012 lalu kontraknya akan berakhir usai Euro 2016 nanti sehingga FA selaku otoritas sepakbola Inggris akan mengevaluasi kinerja Hodgson sebelum memutuskan untuk melanjutkan atau mengakhiri kerjasama mereka dengan Hodgson.
Neville yang sudah menjadi asisten pelatih Hodgson selama beberapa tahun terakhir meyakini jika bosnya akan tetap dipertahankan oleh FA selaku manajer Timnas Inggris.
Banyak orang menilai bahwa Piala Dunia 2014 merupakan prestasi yang buruk bagi kami dan saya setuju dengan pendapat itu. Namun musim panas nanti akan menjadi momen yang besart bagi kami karena kinerja kami selama empat tahun terakhir akan bergantung pada prestasi kami di Euro mendatang beber Neville kepada Express.
Saya pikir Roy (Hodgson) bisa membanggakan hasil kerjanya selama beberapa tahun terakhir, namun kami tetap butuh prestasi yang bagus di musim panas nanti
Dalam pandangan saya, dia (Roy) akan tetap berada di sini setelah musim panas nanti, karena saat ini ia sudah melakukan pekerjaan yang benar selama ini dan ia sudah membuat banyak keputusan yang bagus, bukan untuk dirinya sendiri, namun untuk kepentingan tim dalam jangka waktu yang panjang tutup mantan bek Manchester United tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man Utd vs Newcastle: Lisandro Martinez Beruntung Lolos Hukuman Penalti
Liga Inggris 27 Desember 2025, 06:19
-
Main Imbang dan Enzo Maresca Kesulitan, Petinggi Chelsea Didesak Turun Tangan!
Liga Inggris 22 Desember 2025, 16:02
-
Trofi Premier League Tinggal Diperebutkan Dua Tim!
Liga Inggris 22 Desember 2025, 15:27
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









