
Ada banyak pengguna media sosial yang terkejut dengan masuknya nama Podolski, meski gelandang Borussia Dortmund, Marco Reus, terpaksa dicoret karena ia mengalami cedera.
Podolski sendiri mencetak 13 gol untuk musim lalu, termasuk gol yang membantu tim menang 1-0 di final piala domestik atas Fenerbahce.
Pemain berusia 30 tahun lantas membantah klaim yang mengatakan bahwa ia hanya akan terbang ke Prancis sebagai 'maskot' tim, dan percaya ia bakal mendapat kesempatan bermain.
"Saya tidak akan pergi sebagai maskot, seperti yang dikatakan beberapa orang," tutur Podolski menurut Four Four Two.
"Saya kira itu menunjukkan kurangnya rasa hormat. Saya sudah membela tim lebih dari 100 kali. Menyebut saya sebagai maskot, saya kira itu tidak sopan."
"Saya punya banyak pengalaman dan saya menjalani musim yang bagus di Turki. Saya fit, bebas cedera dan tujuan utama saya adalah memenangkan Euro."
Podolski tercatat sudah mencetak 22 gol dalam 127 penampilannya di Jerman. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Desember 2025 06:25Ultimatum Keras Jerman untuk Ter Stegen: Main atau Lupakan Piala Dunia!
-
Bolatainment 18 November 2025 12:50Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
-
Piala Dunia 18 November 2025 09:24Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479151/original/096291400_1768969764-Tulisan_Tangan_Prabowo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
