Pep: Tanpa Striker Spanyol Tetap Bisa Juara
Editor Bolanet | 1 Juli 2012 21:00
Keyakinan Pep tersebut seperti menjawab kritikan yang terus dialamatkan pada strategi Vicente del Bosque yang tak memainkan striker.
Bermain dengan atau tanpa striker akan sama buat Spanyol, ujar Pep di sela-sela liburannya di Indonesia.
Pep pun memberikan dukungannya kepada strategi yang diusung oleh del Bosque.
Spanyol berada di tangan yang bagus. Vicente Del Bosque paling tahu tentang kemampuan Timnas Spanyol. Dia pelatih hebat dengan segudang pengalaman, pujinya.
Keberhasilan lolos ke tiga partai final dalam empat tahun (Euro 2008 dan 2012 serta Piala Dunia 2010, disebutnya sebagai prestasi gemilang mantan pelatih Real Madrid tersebut.
Absennya David Villa akibat cedera, disebut Pep sebagai alasan tak adanya striker dalam strategi del Bosque. Meski, Pep tetap yakin para pemain depan Spanyol bisa mencetak gol, dan hal itu tak perlu diragukan lagi.
Sebuah kerugian besar buat Spanyol kehilangan pemain seperti David Villa. Andai dia ada, pasti Spanyol akan lebih tajam.
Namun, saya tetap yakin pemain lain bisa mencetak gol seperti halnya Fernando Torres atau Alvaro Negredo, tandasnya.
(gl/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:00
-
Masterclass Bruno Fernandes di Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 05:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











