Redknapp: Cazorla Tampil Seperti Ikan Kepanasan
Editor Bolanet | 10 Oktober 2014 11:06
Pemain itu dimainkan sebagai bek kanan, yang menurut Redknapp justru membuat Cazorla tak bisa mengeluarkan potensi permainan terbaiknya.
Saya benar-benar tidak bisa percaya apa yang dilakukan Del Bosque. Begitu kedudukan menjadi 1-1 dan ia memainkan Santi Cazorla di bek kanan, saya pikir akan ada perubahan. Namun ia justru terus memainkannya di sana, tutur Redknapp pada Sky Sports.
Ia terlihat tidak nyaman, seperti ikan yang kepanasan, kekurangan air, di posisi tersebut. Sudah jelas hal tersebut membawa dampak yang besar terhadap permainan, pungkasnya.
Spanyol akhirnya menelan kekalahan 1-2 dari Slovakia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Tottenham vs Chelsea: Moises Caicedo Monster, Tapi Masih di Bawah Declan Rice
Liga Inggris 2 November 2025, 11:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











