Robben: Masalah Internal Jegal Kami
Editor Bolanet | 19 Juni 2012 00:30
Sudah bukan rahasia umum jika tim asuhan Bert van Marwijk dihuni oleh talenta-talenta top dunia. Akan tetapi, mereka mendapatkan hasil yang sangat anti klimaks, yaitu tersingkir dari Euro 2012 di putaran pertama.
Menanggapi hasil buruk yang diterima Belanda, Arjen Robben memiliki alasan untuk hal tersebut. Ia memberikan sedikit petunjuk bahwa permasalahan di kamar ganti menjadi penyebab ketiga kekalahan timnya.
Tentu saja ada beberapa masalah internal, tapi kami akan menyimpannya, ungkap pemain sayap asal Bayern Munich ini.
Namun percayalah, kami telah melakukan segalanya dan itu tidak berhasil.
Para pendukung Belanda sedang mencari kambing hitam dari kegagalan tersebut. Akan tetapi, Robben meyakinkan bahwa kurangnya kerja sama adalah faktor utama kekalahan timnya dari Denmark, Jerman, dan Portugal.
Perolehan Mark van Bommel dkk ini menggenapi enam negara Eropa yang pulang dengan poin nol di gelaran Euro. , , , , dan adalah kelima negara yang lebih dulu menuai hasil memalukan seperti itu. (fox/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane Menggila di Bayern Munchen, Rekor Legenda Klub Hancur Lebur!
Bundesliga 23 Desember 2025, 09:28
-
Lennart Karl, Wonderkid Bayern yang Membuat Real Madrid Sesali Keputusan Lama
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 20:10
-
Real Madrid Diam-diam Masuk, Perburuan Michael Olise Tiba-tiba Makin Panas
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 16:47
-
Prediksi Heidenheim vs Bayern 21 Desember 2025
Bundesliga 20 Desember 2025, 23:30
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




