Rooney Anggap Provokasi Bale Angin Lalu
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 07:10
Striker Real Madrid menuding kapten Inggris tidak punya komitmen yang sama ketika bermain di tim nasional dan ia juga terdengar arogan menjelang laga yang akan digelar di Lens nanti.
Rooney lantas ditanya mengenai komentar Bale, usai Inggris bermain imbang 1-1 melawan Rusia di Marseille, dan ia tidak ingin banyak memberikan balasan negatif.
Itulah yang ia rasakan, saya yakin semua pemain Inggris merasakan hal yang berbeda. Ia bangga dengan Wales, disitulah ia berasal. Kami dari Inggris dan kami bangga dengan negara kami. Anda harus bangga ketika bermain untuk negara Anda, jika tidak kami tidak akan ada di sini, tutur Rooney pada Four Four Two.
Pertandingan nanti akan sangat dinantikan, kami harus bangkit dari pertandingan melawan Rusia dan bersiap.
Bale adalah pemain yang fantastis, ia salah satu dari lima pemain terbaik. Dan ia adalah ancaman terbesar dari Wales, namun saya kira kami tidak akan menjaganya secara khusus. Saya kira kami harus memainkan gaya kami sendiri. Saya yakin mereka juga akan banyak berpikir sebelum melawan kami. [initial]
Baca Juga:
- Rumor ke MU Berlanjut, Ibrahimovic Segera Beri Konfirmasi
- Loew Sanjung Kontribusi Gol Schweinsteiger
- Shearer Sebut Target MU Ini Efektif Seperti Messi atau Ronaldo
- Hazard Berharap Bisa Pikat Conte
- Giroud Lebih Susah Dilawan Ketimbang Suarez Atau Aguero
- Pagari Kante, Leicester Tawari Gaji 1,9 Miliar per Pekan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


