Sagna Tak Mau Bikin Publik Prancis Kecewa
Editor Bolanet | 3 Juli 2016 02:00
Prancis akan bermain melawan Islandia di perempat final turnamen di Stade de France akhir pekan ini - stadion yang sama yang bakal menggelar partai final nanti.
Bek Manchester City, Sagna, baru berusia 15 tahun ketika Les Bleus menjuarai Piala Dunia 1998 dan ia ingin timnya sekarang mengulang sukses serupa.
Kami sangat terkenal di Prancis, itu bagus untuk tim. Di sini, kami bisa bekerja dengan tenang dan itu bagus. Berada di sini adalah yang terbaik. Saya tak melihat diri saya sendiri pergi liburan lebih cepat, saya tidak akan kalah. Saya lihat saya bisa mencapai fase akhir kompetisi, saya tak ingin membuat publik Prancis kecewa, tutur Sagna pada Goal International.
Kami tidak memikirkan kekalahan. Kami siap untuk menghadapi pertandingan nanti dengan sebaik mungkin. Kami ingin terus bertahan dan akan melakukan usaha maksimal. Kami akan memberikan semua untuk rakyat Prancis.
Ini tekanan yang bagus, dan ada banyak yang menantikan apa yang bakal terjadi. Kami baru saja menyelesaikan dua tahun memainkan laga uji coba, yang mana itu tak mudah.
Kami terus mendapatkan tekanan, namun dukungan dari suporter akan bisa membantu kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:48
-
Hasil Islandia vs Prancis: Les Bleus Tertahan, tapi Masih Nyaman di Puncak Klasemen
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 04:27
-
Zinedine Zidane Blak-blakan Soal Masa Depan dan Keinginan Latih Timnas Prancis!
Piala Dunia 13 Oktober 2025, 06:50
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






