Voronin: Lawan Inggris Merupakan Pertandingan Besar
Editor Bolanet | 18 Juni 2012 02:04
Saya pikir melawan merupakan pertandingan besar dalam sejarah , kata pemain Dynamo Moscow tersebut.
Masih ada kesempatan bagi kami untuk bisa melangkah ke perempat final dan kami akan melakukan segalanya untuk itu.
Pertandingan ini akan sangat penting bukan hanya bagi kami, tapi juga negara. Kami tahu betapa pentingnya itu.
Karena itulah, kami tidak ingin berakhir seperti Polandia dan kami akan terus berjuang.
Ketika kami menang dari , seluruh negara ikut merayakan. Situasi menjadi sangat luar biasa.
Saya ingin situasi tersebut kembali terjadi saat kami melawan Inggris.
Kami membutuhkan kemenangan untuk melaju ke perempat final. Kami akan mencoba dengan melakukan segalanya.
Sementara itu, kabar buruk di terima Voronin dkk. Sang striker andalan, Andriy Shevchenko dapat saja kehilangan momentum ini karena dia mengalami cedera lutut.
Saya tidak tahu apakah Sheva akan bermain tetapi dia memilki waktu dua hari untuk menyiapkan diri dan kami harap dia akan bermain, lanjut pemain pirang tersebut.
Sheva adalah pemain yang sangat penting bagi Ukraina. Sekarang dia sedang cedera dan kami tidak tahu apakah dia dapat bermain. Tapi, kami semua berharap dia akan kembali. [initial]
PIALA EROPA - Voronin Waspadai Rooney dan Gerrard (sw/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
-
Hasil Albania vs Inggris: Dua Gol Kane Pastikan The Three Lions Sempurna di Kualifikasi
Piala Dunia 17 November 2025, 02:08
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






