500 Gol Barca, Ronaldinho Selamati Messi
Rero Rivaldi | 25 April 2017 11:30
Bola.net - - Legenda , , memberikan selamat pada mantan rekan setimnya, Lionel Messi, usai pemain Argentina mencetak gol ke-500 di kala mereka menang atas Real Madrid di Clasico awal pekan ini.
Messi, yang kini berusia 29 tahun, meraih rekor itu dengan cara yang luar biasa usai ia mencetak gol ketiga Barcelona di menit-menit akhir babak kedua dan memastikan tim tamu menang tipis 3-2 di laga La Liga yang berlangsung di Bernabeu.
Ronaldinho pernah bermain bersama Messi di Barcelona antara 2004 hingga 2008, dan sosok berusia 37 tahun memberikan pujian pada sang bintang yang sudah mencetak 500 gol.
Leo, saudaraku, saya mengirimkan anda pesan untuk memberikan selamat atas 500 gol anda. Saya memberikan anda beberapa gol pertama dari 500 gol itu jadi saya amat bahagia, selamat untuk itu, tutur Ronaldinho di Instagram.
Ronaldinho sendiri hingga kini masih belum memiliki klub sejak meninggalkan Fluminense di 2015, namun ia masih enggan untuk memutuskan pensiun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










