Alba Ingin Fokus Eibar Dulu Baru Kemudian El Clasico
Editor Bolanet | 16 Oktober 2014 22:02
Namun bek Blaugrana Jordi Alba mengaku masih belum mau memikirkan laga melawan Madrid. Alba hanya ingin fokus menghadapi Eibar di Camp Nou terlebih dahulu.
Kami harus memikirkan Eibar dulu. Karena jika kami kalah, tapi Madrid menang, maka mereka hanya tertinggal satu poin dari kami, ucap Alba di situs resmi klub.
Kami harus menjalani laga demi laga karena setiap laga adalah final.
Barca sendiri saat ini masih kokoh di puncak klasemen sementara La Liga dengan koleksi 19 poin dari tujuh laga dan belum pernah kalah serta kebobolan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














