Alex Song: Fabregas Enggan Tinggalkan Nou Camp
Editor Bolanet | 25 Juli 2013 11:40
Pada bursa transfer kali ini, Fabregas santer disebut bakal keluar dari Nou Camp, menyusul minat besar dari Manchester United. Sejauh ini, dua tawaran dari Setan Merah telah ditolak oleh klub juara La Liga musim lalu.
Fabregas sendiri mengaku belum tertarik untuk meninggalkan klub masa kecilnya. Hal serupa juga diyakini Song tidak akan berubah, mengingat begitu besar kecintaan gelandang timnas itu pada Barcelona.
Saya belum bicara dengan Fabregas, tapi saya tahu ia 100 persen bertahan. Ia cinta Barcelona, ia cinta klub ini dan akan bertahan musim depan serta tampil sepenuhnya, karena saya sangat mengenalnya. Ia ingin berjuang dan fokus pada klub ini, ujar Song.
Fabregas hanya ingin memberi yang terbaik untuk Barca. Ia berasal dari sini, mencintai Barca dan tak sabar untuk memulai musim baru untuk menunjukkan kemampuannya. Semuanya hanya spekulasi. [initial]
(sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





