Alexis Sanchez Ditawarkan ke Madrid
Rero Rivaldi | 19 Juli 2017 07:20
Bola.net - - Striker , Alexis Sanchez, sudah ditawarkan untuk bermain di Real Madrid, menurut laporan OK Diario.
Agen sang pemain tengah berusaha keras mencarikan kliennya klub baru, namun tim juara Liga Champions dikabarkan sudah menolak kesempatan untuk merekrut mantan penyerang Barcelona tersebut.
Situasi masa depan Sanchez di Arsenal memang tengah tidak menentu. Kontraknya tinggal tersisa setahun lagi, namun ia belum juga memberikan komitmen anyar di Emirates.
Sang pemain dikabarkan ingin bermain di Liga Champions musim depan, sesuatu yang tak bisa diberikan Arsenal, yang hanya finish di posisi lima Premier League musim lalu.
Manchester City dikabarkan bersedia menampung striker Chile. Namun Arsenal bersikap tegas dan menyatakan tidak akan melepasnya ke klub rival di liga domestik.
Arsene Wenger sendiri belum lama ini juga menyatakan bahwa manajemen klub sudah mengambil keputusan bahwa mereka takkan menjual Sanchez musim panas ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




