Ancelotti: Semua Transfer Madrid Atas Persetujuan Saya
Editor Bolanet | 11 September 2014 03:47
Ada berbagai kekhawatiran dengan perombakan yang dilakukan Madrid. Pasalnya, Los Blancos mengambil langkah berani dengan melepas beberapa pemain yang menjadi pilar musim lalu seperti Angel Di Maria dan Xabi Alonso.
Di sisi lain, Madrid juga mendatangkan beberapa bintang anyar seperti James Rodriguez dan Toni Kroos. Ancelotti mengaku semua transfer itu, termasuk berbagai peminjaman, dilakukan dengan izinnya.
Benar bahwa Florentino Perez bahwa semua transfer dilakukan setelah berdiskusi dengan saya. Semua keputusan transfer klub ini dibuat setelah melalui diskusi dengan saya, tegas Ancelotti kepada AS.
Dengan pengakuan tersebut, secara tidak langsung Ancelotti bakal berani bertanggung jawab jika ada flop transfer di Madrid musim ini. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









