Asensio: Real Madrid Sudah Lakukan Segalanya
Afdholud Dzikry | 28 Agustus 2017 08:03
Bola.net - - Winger Real Madrid, Marco Asensio mengungkapkan bahwa timnya telah memberikan segalanya untuk menang atas Valencia. Dia pun meminta timnya untuk segera move on.
Laju Real Madrid terganjal di pekan kedua La Liga. Bermain di Santiago Bernabeu, Los Blancos hanya mampu bermain imbang 2-2. Hasil ini membuat posisi mereka turun ke peringkat kelima dengan empat poin.
Kami berjuang sampai akhir dan mencari gol ketiga. Kami memiliki peluang tapi tak menjadi gol. Kami telah memberikan semua untuk menang, kami harus move on ke pertandingan selanjutnya, ujarnya.
Marco Asensio membawa Real Madrid unggul lebih dahulu lewat golnya pada menit ke-10. Namun Carlos Soler mampu menyamakan kedudukan delapan menit berselang.
Real Madrid sempat balik tertinggal pada menit ke-77 setelah Geoffrey Kondogbia mencetak gol. Namun Asensio menyelamatkan muka tuan rumah lewat golnya pada menit ke-83.
Saya selalu memberi yang terbaik. Saya mencetak dua gol tapi ini tak cukup untuk membawa kemenangan. Saya merasa penting, sepertinya halnya kami semua. Kami satu kesatuan, tak ada jaminan untuk semua pemain selalu bermain inti, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









