Atletico dan Chelsea Sepakati Biaya Transfer Diego Costa
Ari Prayoga | 20 Agustus 2017 18:32
Bola.net - - Masa depan Diego Costa semakin menunjukkan kejelasan setelah Chelsea dan Atletico Madrid dikabarkan sudah mencapai kata sepakat perihal transfer sang bomber.
Dilansir Radio Onda Cero, kubu Atletico telah setuju untuk menggelontorkan dana senilai 45 juta euro plus bonus untuk merekrut kembali Costa.
Meski demikian, perekrutan Costa tak akan bisa dirampungkan hingga Januari tahun depan ketika sanksi embargo transfer Los Colchoneros sudah usai.
Costa kemungkinan bakal dipinjamkan ke klub lain lebih dulu selama enam bulan ke depan guna mendapat kesempatan bermain, yang tentu akan berpengaruh terhadap peluangnya membela Spanyol di Piala Dunia 2018.
Costa sendiri menegaskan bahwa ia sudah tak mau membela Chelsea lagi, serta menyatakan bahwa ia hanya ingin kembali memperkuat Atletico.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





