Bandrol Mahal Coutinho Tak Bikin Matrix Terkesan
Rero Rivaldi | 17 Januari 2018 07:00
Bola.net - - Marco 'Matrix' Materazzi merasa biaya besar yang dikeluarkan untuk menebus mantan rekannya di Inter Milan, Philippe Coutinho, dari Liverpool, adalah sesuatu yang wajar di bursa saat ini.
Barca menyepakati transfer yang bisa mencapai nilai 142 juta pounds untuk mengamankan servis pemain Brasil.
Materazzi mengklaim tahu bahwa sang playmaker akan jadi hebat di masa mendatang, sejak ketika mereka bersama-sama merumput di Giuseppe Meazza.
Dan usai sebelumnya PSG memecahkan rekor transfer dunia dengan membeli Neymar senilai 222 juta euro di Agustus, Materazzi mengaku tak terlalu terkesan atau terkejut dengan nilai transfer Coutinho.
Eks bek Italia itu mengatakan di Omnisport: Saya cukup beruntung bisa bermain dengannya ketika dia masih 15 tahun dan dia melakukan trial perdana di Inter.
Saya bisa katakan saat itu dia sudah menunjukkan indikasi seorang pemain besar.
Harga seorang pemain selalu tergantung pada penawaran dan permintaan. Jika ada tim yang menuntut sebanyak itu dan ada klub yang bersedia membayarnya, itu bukan masalah bagi seorang Marco Materazzi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









