Barca dan Madrid Ditunggu Lawan Berat di Perempat Final Copa del Rey
Ari Prayoga | 19 Januari 2019 02:45
Bola.net - - Federasi sepak bola Spanyol RFEF baru saja mengumumkan hasil undian babak perempat final ajang Copa del Rey 2018-19. Dua raksasa, Barcelona dan Real Madrid menemui lawan-lawan cukup tangguh di babak ini.
Ulangan partai final musim lalu bakal terulang ketika juara bertahan Barcelona ditantang runner-up Sevilla. Blaugrana lebih dulu akan melawat ke Estadio Ramon Sanchez Pizjuan sebelum ganti menjamu Sevilla di Camp Nou pada leg kedua.
Sementara itu, Real Madrid akan mendapat tantangan berat dengan harus menghadapi tim kuda hitam Girona yang pada babak 16 besar sukses menyingkirkan Atletico Madrid.
Laga leg pertama babak perempat final ini bakal dimainkan pada tengah pekan depan, sementara partai leg kedua dihelat sepekan berselang.
Hasil Undian Selengkapnya
Berikut hasil undian babak perempat final Copa del Rey 2018-19 selengkapnya:
- Real Madrid vs Girona
- Getafe vs Valencia
- Sevilla vs Barcelona
- Espanyol vs Real Betis
Keterangan: Tim yang disebut pertama bertindak sebagai tuan rumah di leg pertama.
Video Menarik
Berita video Persib Bandung memperkenalkan pemain baru mereka Esteban Vizcarra di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Bandung, Jumat (18/1/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






