Barcelona Incar The Next Kevin De Bruyne?
Serafin Unus Pasi | 15 September 2023 19:40
Bola.net - Ada rumor baru beredar dari Barcelona. Las Azulgrana dilaporkan berminat memboyong Arthur Vermeeren dari Royal Antwerp.
Vermeeren merupakan talenta didikan akademi Royal Antwerp. Ia mulai menembus tim utama klub Belgia itu di tahun 2022 silam.
Saat ini ia mulai menunjukkan performa yang apik. Alhasil gelandang berusia 18 tahun itu mulai tampil reguler di klub Belgia tersebut.
Dilansir Sport, performa apik Vermeeren diamati Barcelona. Las Azulgrana tertarik untuk membajaknya.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Perkuat Lini Tengah
Menurut laporan tersebut, Xavi mendambakan gelandang baru di timnya.
Ia menilai lini tengah Barcelona butuh tambahan tenaga. Kebetulan ia ingin mencari gelandang-gelandang berbakat yang bisa jadi pemain top di masa depan.
Vermeeren yang tampil apik bersama Royal Antwerp menarik perhatian Xavi.
Amati Langsung
Menurut laporan yang sama, Xavi akan mengamati langsung aksi Vermeeren.
Pekan depan, kedua tim akan saling berhadapan di liga Champions. Vermeeren kemungkinan besar akan dimainkan sebagai starter di laga ini.
Itulah mengapa Xavi akan memanfaatkan kesempatan ini untuk mengamati sang gelandang dari dekat.
Mahar Transfer
Vermeeren sendiri masih terikat kontrak di Royal Antwerp hingga tahun 2026 mendatang.
Ia dikabarkan bisa diangkut di kisaran 30 juta Euro di tahun 2024 nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Balapan Pakai 2 Desain Berbeda, Ini 6 Potret Livery Trackhouse Racing di MotoGP 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 12:43
-
Barcelona Menang, tapi Cedera Pedri Bukan Kabar Bagus
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:28
-
Liverpool Pesta Gol di Markas Marseille, Tandang Kian Tak Terkalahkan
Liga Inggris 22 Januari 2026, 11:14
-
Rahasia Dominik Szoboszlai Bisa Cetak Gol Cantik ke Gawang Marseille
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:12
-
Jadi Tuan Rumah Seri 3 Proliga 2026, Bandung BJB Tandamata Harapkan Dukungan Penuh Penonton
Voli 22 Januari 2026, 11:10
-
Kesabaran Chelsea dan Pujian Liam Rosenior
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:06
-
Liverpool Bekuk Marseille 3-0, Arne Slot: Tidak Semudah yang Terlihat!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:58
-
Cole Palmer Menghilang di Laga Chelsea vs Pafos, Cedera Lagi?
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:45
-
Liam Rosenior: Crystal Palace Dulu, Baru Napoli!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:33
-
Bawa Juventus Kalahkan Benfica, Khephren Thuram: Semoga Kami Bisa Juara!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:25
-
Juventus Bekuk Benfica, Luciano Spalletti: Kami Memang Layak Menang!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:17
-
Hasil Lengkap Pertandingan Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



