Barcelona Isyaratkan Ingin Beli Kembali Deulofeu
Afdholud Dzikry | 22 Maret 2017 08:50
Bola.net - - Sekretaris teknis Barcelona, Robert Fernandez mengisyaratkan bahwa mereka bisa kembali mendatangkan Gerard Deulofeu dengan biaya 12 juta euro.
Pemain sayap lincah tersebut saat ini tengah dipinjamkan Everton ke AC Milan. Bersama Rossoneri, Deulofeu tampil mengkilap dan menjadi pemain penting dalam taktik pelatih Vincenzo Montella.
Nah, performa gemilang yang dia tunjukkan bersama Rossoneri tersebut kabarnya membuat Barca kepincut. Kebetulan, Blaugrana memiliki klausul buy back yang tertera dalam kontrak Deulofeu bersama Everton.
Kami memiliki kemungkinan membelinya kembali dan itu bagus, ujarnya seperti dilansir Sport
Saya sangat senang dengan apa yang terjadi, Deulofeu di Everton dan tak bermain. Dia telah dipinjamkan ke Milan, di mana dia bermain dan telah dipanggil ke timnas Spanyol, sambungnya.
Ini berita baik. Saya pikir 12 juta euro untuk membawanya kembali, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







