Bisa Dicoba! Dani Carvajal Ungkap Kunci Sukses Jadi Pesepak Bola Hebat
Aga Deta | 31 Juli 2021 11:47
Bola.net - Bek Real Madrid Dani Carvajal mengungkapkan rahasia suksesnya di olahraga sepak bola. Menurut sang bek, salah satunya adalah kerja keras.
Carvajal datang melalui akademi Real Madrid. Dia sempat dijual ke klub Bundesliga Bayer Leverkusen pada Juli 2012.
Namun, Carvajal kembali pada tahun berikutnya dan sejak itu dia menjadi pemain reguler Los Blancos. Sejauh ini Carvajal telah membantu Madrid mengamankan banyak trofi.
Carvajal berhasil memenangkan La Liga sebanyak dua kali bersama Madrid. Dia juga mengangkat trofi Liga Champions pada empat kesempatan.
Kunci Sukses
Carvajal bisa dibilang mempunyai karier yang cukup lama bersama Real Madrid. Dia pun mengungkapkan rahasianya.
"Melalui kerja keras, pengorbanan, nilai, bakat, dan usaha, Anda bisa mencapai tim utama," kata Carvajal di situs resmi klub.
"Kemudian Anda harus memanfaatkan setiap momen dan melakukan setiap tugas di setiap sesi latihan seolah-olah itu adalah yang terakhir agar bisa bertahan di sini.
"Pada akhirnya, Anda harus hidup di saat ini, tidak meninggalkan apa pun di dalam diri Anda dan dengan melakukan itu, kesuksesan datang dan kemampuan untuk berada di sini selama bertahun-tahun yang akan datang."
Ritual Carvajal
Hampir setiap pesepak bola memiliki ritual tertentu sebelum menjalani pertandingan. Begitu pula dengan Carvajal.
“Saya suka melangkah ke lapangan dengan kaki kanan saya terlebih dahulu," lanjutnya.
"Saya biasanya berdoa di toilet kedua dari kiri sebelum pertandingan dan saya mengenakan kaus kaki kanan saya terlebih dahulu. Itu hal-hal sederhana yang saya lakukan tanpa berpikir sekarang."
Sumber: Real Madrid
Baca Juga:
- Terhindar dari Sanksi, Barcelona, Real Madrid, dan Juventus Ngotot Lanjutkan Super League
- Ihwal Pengganti Varane, Real Madrid Impor Bek dari Italia?
- Pesan Perpisahan Menyentuh Raphael Varane untuk Real Madrid
- Madrid Mau Koulibaly? Siapkan Dana Segini
- Kisah 10 Tahun MU Mengejar Varane: Bukan Cuma Ferguson, Mourinho Pun Pernah Mencoba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
-
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 13:22
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19
-
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54
-
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







